Istana Peraduan ini terletak di samping Istana Kerajaan Siak, digunakan untuk peristirahatan Sultan Siak, diistana peraduan lah terakhir kali Sultan bertempat tinggal setelah tidak lagi bertahta. Istana Peraduan (Istana Latifah) Merupakan bangunan yang di sebut juga Istana Limas karena model atap berbentuk Limas. Digunakan Sultan Siak ke XI dan XII sebagai tempat peraduan (tempat tinggal). Gaya bangunan ini memperlihatkan tipe bangunan Colonial Belanda dengan lambang kerajaan Siak di bagian depan.

Informasi Wisata : ISTANA PERADUAN

  • Kategori Wisata:
  • Detail Alamat: Jalan Sultan Syarif Kasim, Kampung Dalam, Kp. Dalam, Siak, Kabupaten Siak, Riau 28773, Indonesia
  • No. Hp: -

Informasi Wisata Terkait

D'SIAK MALAY

No. 10, Jl. Raja Kecik, Kampung Rempak, Siak, Siak Regency, Riau 28773, Indonesia


TAMAN HUTAN RAYA SULTAN SYARIF HASYIM

Jl. Yos Sudarso, Minas Jaya, Minas, Kabupaten Siak, Riau 28267, Indonesia


AGROWISATA TAMAN BUNGA MENARA LESTARI

Jl. Cempaka Desa, Buantan Lestari, Bunga Raya, Kabupaten Siak, Riau


MAKAM PUTRI KACA MAYANG

Desa Kuala Gasib, Kec. Gasib, Kabupaten Siak Provinsi Riau


MADU KELULUT SIAK

Benteng Hilir, Mempura, Kabupaten Siak, Riau, Indonesia


GERAI OLEH OLEH SIAK

Jl. Sultan Syarif Kasim, Kp. Dalam, Siak, Kabupaten Siak, Riau 28773, Indonesia


Comments (0)

Silahkan Login Untuk Mengirimkan Komentar

Galeri Video

Mangrove Sungai Bersejarah

Sejarah Siak

Info & Kontak

Pesona Siak

Pesona Siak

Pesona Siak Merupakan Aplikasi yang berguna untuk memudahkan wisatawan yang hendak berkunjung ke Kabupaten Siak. Aplikasi ini Dibuat Oleh Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Siak. Aplikasi ini Sudah Melakukan pengembangan dari aplikasi sebelumnya.

SIAK SRI INDRAPURA
Komplek Perkantoran Tanjung Agung.

kominfo@siakkab.go.id

+62 821 6965 4207